KONAWE-kalosaranews.com, – Pembongkaran bangunan Lama Badan Layanan Umum Daerah ( BLUD ) Konawe tinggal menghitung hari, setelah selesainya mupakat antara PT.SMI dengan Pemerinta Daerah Konawe , namun Sejumlah aset milik rumah sakit yang masih layak digunakan tidak diketahui hendak dikemanakan.
Ditanya Wartawan Soal Kapan Rapat Pleno Aset BLUD Konawe, Ketua DPRD Minta Diulangi Pertanyaannya
